Google Doodle Rayakan Olimpiade Musim Panas 2024

oleh -612 Dilihat

KILASJATIM.COM, Surabaya – Olimpiade Musim Panas 2024 secara resmi dibuka hari ini, Jumat, 26 Juli 2024, dengan kemeriahan yang melibatkan banyak pihak, termasuk raksasa teknologi Google.

Halaman utama mesin pencari Google hadir dengan doodle bertema Olimpiade, merayakan ajang olahraga internasional terbesar yang akan berlangsung di Paris hingga 11 Agustus 2024.

Olimpiade Musim Panas 2024, yang secara resmi dikenal sebagai Games of the XXXIII Olympiad, menandai kali ketiga Paris menjadi tuan rumah setelah sebelumnya menyelenggarakan Olimpiade pada tahun 1900 dan 1924. (bbs/nic)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Baca Juga :  Keren! Pembukaan Olimpiade Paris 2024 jadi Pertunjukan yang Belum Pernah Terjadi

No More Posts Available.

No more pages to load.