KILASJATIM.COM, Malang – Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (Dispangtan) Kota Malang menggelontorkan 600 kilogram benih jagung pada tahun ini sebagai langkah strategis untuk menjaga ketahanan pangan di wilayah tersebut. Upaya ini bertujuan untuk mendukung petani lokal serta memenuhi kebutuhan komoditas jagung di Kota Malang.
Jaga Ketahanan Pangan, Kota Malang Salurkan 600 Kilogram Benih Jagung
