KILASJATIM.COM, Surabaya – Harga emas 24 karat kembali pecahkan rekor harga tertinggi berada di level Rp 1.714.000 per gram atau naik Rp 12.000.
Mengutip laman resmi Logam Mulia, Kamis (13/3/2025), harga emas keluaran PT Antam ukuran 0,5 gram Rp 0,5 gram dijual Rp 907.000 untuk ukuran 10 gram Rp 16.680.000, sedangkan dengan berat 1.000 gram atau 1 kg Rp 1.654.600.000.
Sedangkan harga buyback atau jual kembali juga alami kenaikan Rp 12.000 atau di level Rp 1.563.000.
Berikut rincian harga emas batangan dari 0,5 gram hingga 1.000 gram atau 1 kg:
- Harga emas 0.5 gram Rp 907.000
- Harga emas 1 gram Rp 1.714.000
- Harga emas 2 gram Rp 3.378.000
- Harga emas 3 gram Rp 5.049.000
- Harga emas 5 gram Rp 8.385.000
- Harga emas 10 gram Rp 16.680.000
- Harga emas 25 gram Rp 41.550.000
- Harga emas 50 gram Rp 82.950.000
- Harga emas 100 gram Rp 165.720.000
- Harga emas 250 gram Rp 414.000.000
- Harga emas 500 gram Rp 827.750.000
- Harga emas 1000 gram Rp 1.654.600.000
Demikian rincian harga emas 24 karat dengan berat 0,5 gram hingga 1.000 gram atau 1 kg yang dilansir dari laman logam mulia. (cit)